MEMBUAT RESUME MENDUNIA
Senin, 14 Maret 2022
Pertemuan ke : 25
Narasumber :
Phia Selfiarti, S.S., Cert. TEFL.,M.Pd.
Moderator : Muliadi
Penulis : Satrianah
Alhamdulillah puji syukur kehadirat Allah SWT dimana pada malam
ini kita masih diberi kesempatan untuk belajar menulis sebagaimana biasanya. Pada
malam ini adalah pertemuan yang ke 25 yang akan membahas tentang “ Membuat
Resume Mendunia” yang akan dikupas ole ibu Phia Selfiarti, S.S., Cert. TEFL.,M.Pd.
semoga kita dapat mengikuti kelas ini sampai dengan selesai.
Resume Dalam Bahasa
Inggris diartikan sebagai dokumen yang
digunakan oleh seseorang untuk memberikan informasi tentang latar belakang,
kemapuan / Skill dan prestasi atau yg kita kenal juga dengan Curriculum Vitae.
Resume Dalam Bahasa Indonesia menurut KBBI adalah ikhtisar / ringkasan.
Sedangkan resume Dalam kelas Belajar Menulis bersama PGRI dan
Om Jay ini Resume identik dengan laporan / rangkuman hasil kegiatan belajar
menulis yang di tulis pada media Blog.
Tentunya jika ingin tulisan kita dikenal dan dapat difahami
atau di apresiasi oleh pembaca internasional, maka salah satu syarat nya adalah
menulis dalam Bahasa Inggris yang dikenal sebagai Lingua Franca atau bahasa
yang umum di tuturkan oleh mayoritas penduduk dunia.
Langkah
mudahnya :
1. Tulis
dalam bahasa sendiri
2. Belajar
terjemahkan sendiri.
3. (Kalau
mentok) Minta bantuan ahli untuk menerjemahkan.
4. Bangun
International Network.
5. Jangan
malu mengeksplor kemampuan bahasa kita.
Berikut
adalah beberapa tools /aplikasi yg bisa digunakan untuk menerjemahkan secepat
kilat
1. Google
Translate
2. U
Dictionary
3. Webster
Online Dictionary
4. Oxford
online Dictionary
Meskipun hasil penerjemahan dari Google Translate sekarang
sudah sangat berkembang lebih baik, dulu kalau kita menerjemahkan dengn Google
Translate hanya bisa diterjemahkan per kata, hingga jika diterjemahkan dalam
kalimat akan terdengar rancu, tapi sekarang bahkan ungkapan pun hasilnya sangat
baik. Tapi kita masih membutuhkan tugas seorang translator karena mereka lebih
handal dalam memilih diksi yang tepat dn sesuai dengan kelimuan yang akan
diterjemahkan.
Dengan bahasa apapun kita membuat tulisan yang terpenting
adalah niat kita.karena penulis hebat itu buka yang selalu mendapatkan pujian
atas setiap tulisanya, tetapi penulis yang selalu menikmati proses belajar
tanpa henti.
Wah…… materi kita mala mini cukup menarik, akan tetapi saya
sangat sulit mengikutinya, karena kemampuan Bahasa inggris saya sangat minim. Sebenarnya
Bahasa apa pun itu mudah asalkan kita sering mendengar dan mengucapkan.
Hanya ini materi yang dapat saya tangkap pada malam ini semoga
bermanfaat.
![]()
Keren. Effective resume with effective sentences.. Keep up the good work. You can do it!
BalasHapusSingkat ,padat dan mudah dipahami tulisan Bunda Satrianah
BalasHapusMantap
BalasHapusKeren.. Semangat terus
BalasHapusSangat menarik bunda
BalasHapus